Swift merupakan sebuah bahasa pemrograman yang dikembangkan oleh Apple Inc. Bahasa ini dikhususkan untuk pengembangan aplikasi buatan Apple Inc seperti iPhone. Swift dirancang agar dapat bekerja dengan Objective-c . Bahasa pemrograman ini dibangun dengan compiler LLVM. IDE (Integrated Development Environment) yang bisa digunakan untuk membangun aplikasi dengan bahasa Swift adalah Xcode, dimana aplikasi ini dapat di unduh pengguna apple disini . Swift Pertama kali diperkenalkan apple dalam acara tahunan WWDC (Apple Worldwide Developers Conference) pada tahun 2014. Sekaligus aplikasi WWDC menjadi aplikasi pertama yang dibangun menggunakan bahasa Swift. Berikut adalah contoh syntax bahasa pemrograman Swift. var implicitInteger = 70 var implicitDouble = 70.0 var explicitDouble: Double = 70 let jumlahBuku = 3 let jumlahPensil = 5 let ringkasanBuku = "Andi punya \(jumlahBuku) buku." let ringkasanPensil = "Andi punya \(jumlahPensil + jumlahBuku) buah." println("Halo,...